Posts

Showing posts with the label sentani

FESTIVAL BUDAYA DANAU SENTANI 2011

Image
Papua merupakan daerah paling timur di Indonesia yang memiliki daratan yang sangat luas yang berada di pulau bagian barat dan sebagian besar (75%) oleh hutan belantara. Bagian tengah wilayah Papua merupakan  kawasan pegunungan Maoke sepanjang 640 km dimana terdapat puncak Jaya dan puncak Mandala yang  merupakan puncak tertinggi di Indonesia, kedua puncak tersebut di tutupi salju abadi. Potensi pariwisata yang di kiliki provinsi ini hampir terlengkap di Indonesia Alam yang dimemiliki  masih asli, budaya yang khas dan unik, minat khusus bahari yang tak kalah menarik dengan daerah lain di Indonesia bahkan mancanegara sekalipun. Semuanya ini belum di sentuh bahkan ditata untuk menjadi obyek dan daya tarik wisata unggulan bagi wisatawan, terutama salju abadi di pegunungan tengah dan taman Nasional Lorentz yang luasnya mencapai 2.505.600 ha. Kawasan ini merupakan kawasan konservasi terluas di Asia tenggara, berada pada  ketinggian 0-4.884 m dan terbesar di 4 kabupaten...

Festival Danau Sentani 2011

Image
  Papua merupakan daerah paling timur di Indonesia yang memiliki daratan yang sangat luas yang berada di pulau bagian barat dan sebagian besar (75%) oleh hutan belantara. Bagian tengah wilayah Papua merupakan kawasan pegunungan Maoke sepanjang 640 km dimana terdapat puncak Jaya dan puncak Mandala yang merupakan puncak tertinggi di Indonesia, kedua puncak tersebut di tutupi salju abadi. Potensi pariwisata yang di kiliki provinsi ini hamper terlengkap di Indonesia.